
Pandu Madani bin Widi
Hartono, Presiden OPMAZ (Organisasi Pelajar Ma’had Al-Zaytun) periode 2015-2016
berkeyakinan bahwa program ini akan mampu memompa semangat belajar peserta
didik. “Yang penting kita laksanakan
secara rutin dan konsisten” ungkapnya. Hal serupa diamini oleh Caissar
Renaisance bin Djarot Wahyu Santoso, siswa baru kelas 10 IPA-02 asal SMPN I
Haurgeulis, mengatakan, “Saya optimis akan sukses menempuh pembelajaran, karena
di sinilah saya diajari untuk selalu cinta ilmu dan cinta negara”. Hiduplah Indonesia Raya! Maju, maju, maju terus maju. Majulah
membangun negara. Majulah membangun
budaya, demi kejayaan ummat Islam se-dunia. (Soen)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar